Pages

Subscribe:

Ads 468x60px

Labels

Kamis, 26 Juni 2014

Cara Membuat Pembersih Keramik

Pembersih keramik adalah salah satu pembersih yang ampuh untuk membersihkan berbagai bahan yang terbuat dari keramik. Terutama di kamar mandi, fungsi Cairan pembersih keramik tidak bisa dipandang sebelah mata. Karena sangat dibutuhkan untuk membersih keramik dinding kamar mandi, lantai keramik kamar mandi, closet, bathtub, wastafel, dll. Biasanya kadang-kadang sulit dibersihkan dengan sabun biasa, apalagi sudah berkerak dan noda . Jadi solusi nya dibersihkan dengan Pembersih Keramik.
Cairan Pembersih Keramik termasuk berbahaya dan tidak boleh kena tangan, biasanya prabrik pembuat Pembersih Keramik selalu memberikan extra yaitu dengan sarung tangan, tujuannya agar tidak kena tangan karena mengandung HCl yang merupakan cairan pekat berbau sangat menyengat dan berbahaya bila kena tangan bisa gatal-gatal. Karena itu, perlu perlindungan dengan sarung tangan.
Pingin tahu cara pembuatanya? Gampang kok …. Cara Membuat Pembersih Keramik, sangat sederhana dan di campur dengan bahan kimia saja.

Alat yang di butuhkan untuk membuat pembersih keramik, kita memerlukan: ember plastik, pengaduk, timbangan dan gelas ukur.

Bahan-bahan untuk membuat Pembersih Keramik antara lain: HCL, air dan bahan membersihkan kotoran dan kerak. Anda bisa membelinya di Toko bahan kimia.

Cara membuat pembersih keramik atau porselin cukup mudah, kita siapkan bahan tadi lalu ditimbang masing-masing sesuai dengan komposisi bahan lalu campurkan bahan-bahan tersebut satu persatu lalu aduk rata. Nah, hasilnya bisa di gunakan langsung atau di beri kemasan untuk di jual kepada masyarakat.
Keunggulan Pembersih Keramik
  • Pembersih ini cara membuatnya sederhana
  • Hasil bisa membersihkan kerak tanpa merusak keramik karena kandungan HCL yang sangat sedikit.
  • Bisa membantu para ibu rumah tangga yang ingin lebih hemat waktu dan mengatur uang
Silahkan baca artikel penting lainnya DISINI